Ibu melahirkan youtube Hargai ibu� Pahlawan dalam hidupmu!
Ibu melahirkan youtube Hargai ibu� Pahlawan dalam hidupmu! - Ibu memiliki peranan penting dalam keluarga selain beliau harus mengurus semua anak-anaknya. Beliau harus mengerjakan pekerjaan rumah tangga yang sangat melelahkan tentunya. Namun, saat ini sudah berubah� Karena adanya emansipasi wanita, maka seorang wanita diperbolehkan atau sah-sah saja jika ingin bekerja. Mereka bekerja dengan bercucuran keringat dan sangatlah tangguh. Bahkan dalam hati mereka, haruslah dapat seimbang dengan kedudukannya dengan seorang laki-laki. Namun yang tak kalah penting adalah saat seorang ibu melahirkan. Perjuangan beliau antar hidup dan mati merupakan hal yang tak ternilai dan sangat menyentuh hati. Oleh karena itu, seorang Ibu patut dihormati dan tak boleh jika kita membantah apa yang Ibu harapkan. Karena ridho Allah adalah ridho seorang Ibu. Namun, jika memang seorang Ibu tidak bisa untuk menjadi panutan maka membantahnya diperbolehkan asalkan tetap pada koridor hak asasi manusia.
Karena bagaimana juga, beliau adalah ibu yang melahirkan kita dan mendidik kita hingga menjadi pribadi yang seperti sekarang. Masih ingat? Mengenai kasus beberapa waktu yang lalu disaat seorang Ibu di meja hijaukan hanya untuk bersengketa lahan? Hal tersebut sangatlah tidak manusiawi. Karena seorang Ibu dihujat di pengadilan hanya untuk hal-hal duniawi. Padahal usia beliau yang terpaut tua bahkan renta yang memang saatnya kita untuk membalas jasa mereka. Meskipun jasa seorang Ibu tak dapat dibayar dengan apapun. Oleh karena itu, kita harus sadar jika seorang Ibu sangat berharga untuk kita semua. Mungkin, beliau cerewet dan sulit untuk kita pahami. Namun begitulah seorang Ibu, Karena kita belum merasakan bagaimana menjadi tua� Dan sebaliknya seorang Ibu telah merasakan bagaimana menjadi muda. Sehingga dari pengalaman beliau akan memberikan hal yang terbaik untuk kita. Jika tidak percaya betapa sulitnya, betapa sakitnya menjadi seorang ibu. Maka video ibu melahirkan ini mungkin akan menggugah bagaimana perasaan Anda akan tertata. Klik saja link Ibu melahirkan pada youtube. Dan semoga video tersebut sedikit menyentuh hati Anda, betapa sayang dan cintanya Ibu kepada kita semua.